Jumat, 29 Maret 2013

Ketika kita menjadi pemimpin di wilayah 2/3 perairan maka kelayakan apa yang akan anda lakukan?


Ketika kita menjadi pemimpin di wilayah 2/3 perairan maka kelayakan apa yang akan anda lakukan?


Jika saya jadi pemimpin di 2/3 perairan maka yang saya lakukan adalah:

1.      Saya ingin mencermati lingkungan sekitar apa yang sedang dibutuhkan saat ini, dan yang akan datang misalnya membangun sarana pendidikanapa bila dilingkungan tersebut kurangnya sekolah karna dengan membangun sarana pendidikan / sekolah akan menjadikan bangsa indonesia menjadi lebih maju.

2.       Membangun dermaga dilingkungan perairan sebagai sarana perdaganagan dan lintasan perairan.


3.      Saya akan membangun sarana kesehatan sseperti puskesmas, dan rumah sakit umum daerah.

4.      Membangun fasilitas pantai yang baik agar pantai menjadi tujuan wisata yang diminati wisatawan.

5.         Membangun angkatan laut untuk menjaga kelautan negara terutama wilayah perairan dari ancaman pihak asing, baik yang mengganggu secara militer maupun mengganggu ekosistem dan kekayaan laut.


6.      Membersihkan laut, agar ekosistem laut tidak kotor/ terkena limbah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar