Minggu, 27 Oktober 2013

TIPS MENGGUNAKAN PARFUM



Setiap orang pasti tidak asing lagi dengan yang namanya Parfum. Malah hamper setiap hari seseorang menggunakan parfum. Parfum tidak akan asing lagi di setiap umat manusia. Mulai dari anak kecil, remaja, dewasa bahkan orang tua pun pasti mengenal barang yang bernama parfum. Parfum kini sudah tersedia berbagai macam aroma, bahkan aroma yang aneh sekalipun telah diciptakan.

Berikut ini saya akan membagi sedikit tips menggunakan parfum agar bias tahan lama. Cekidot!
-          1. Semprotkan parfum ke udara dan berjalan dalam kabut hasil semprotan (Ini merupakan cara efektif untuk melumuri seluruh tubuh dengan parfum)
-          2.Terapkan parfum di bagian dalam siku dan pergelangan tangan serta di belakang telinga. Hal ini dilakukan agar aroma parfum tercium lebih lama.
-          3. Bagi kaum wanita, semprotkan parfum ke kapas dan tempelkan di belahan bra. Dengan cara ini, aroma parfum akan dilepaskan terus menerus sepanjang hari.

Selamat mencoba guys!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar